Tuesday, June 7, 2016

Tour Travel Agents; Libur Lebaran Momen Pas Liburan

Puasa sudah beberapa hari kita jalani bagi umat muslim khususnya. Sore hari menjelang waktu berbuka puasa, akan terlihat banyak sekali jajanan yang lebih familiar dengan istilah takjil puasa. Budaya lainnya yaitu memesan tiket mudik lebaran jauh-jauh hari sebelum hari H Idul Fitri. Informasi dari situs resmi KAI, tiket kereta api lebaran mulai dari kelas ekonomi-bisnis-hingga eksekutif sudah habis terjual pada pembukaan putaran pertama pada bulan April 2016 dan pembukaan tiket tambahan pada bulan Mei 2016. Ya, tradisi mudik inilah yang menjadi ciri khas Indonesia. Jika Anda sebagai Tour Travel Agent apakah Anda menemukan peluang? Pasti iya jawabannya. Mudik lebaran pada umumnya dilakukan oleh para perantau yang notabene mempunyai sanak keluarga di kampung halaman.



Lalu bagaimana bagi mereka yang berdomisili di kota seperti Jakarta? Mereka tentu tidak mau kalah dengan perantau yang sibuk mudik ke kampung halamannya bukan? Ini adalah kesempatan baik buat Anda TOUR TRAVEL AGENTS menarik orang Jakarta dan sekitarnya yang tidak melakukan kegiatan mudik untuk berlibur dengan paket tour yang Anda tawarkan. Biasanya mereka akan merencanakan liburan setelah hari H Lebaran cukuplah 3 sampai 4 hari.
Namun tidak dipungkiri bahwa bagi pemudik yang telah sampai dikampung halamannya juga akan merencakan liburan dengan keluarga mereka. Justru inilah waktu yang tepat untuk mengajak keluarga mereka berlibur setalah berbulan-bulan bekerja di kota? Tour travel domestic dan Internasional harus bisa membuat ini menjadi peluang bagus.



Lalu bagaimana caranya Anda mendapatkan kesempatan baik ini?
Jika Anda sudah mempunyai website tour travel dengan tingkat traffic atau pengunjung yang tinggi ini merupakan keuntungan yang bagus sekali. Anda bisa membuat paket tour travel yang sesuai dengan libur lebaran 2016. Bisa diprediksi mereka akan memboyong seluruh anggota keluarga mereka berlibur lebaran. Lalu bagaimana jika posisi SEO Anda kurang menguntungkan karena belum muncul dihalaman pertama, Anda bisa memanfaatkan jasa media promosi tour travel agents yang sudah terbukti visitornya tinggi. Dengan visitor tinggi akan membuat peluang Anda mendapatkan klient lebih banyak. Anda Tour travel agent tidak boleh melewatkannya.
Pertanyaannya media promosi seperti apakah yang Anda butuhkan sekarang?
Apakah Anda akan memilih jasa agensi SEO untuk menaikkan website Tour Travel Anda pada halaman Google? Apakah Anda yakin mengingat waktu yang tinggal beberapa minggu lagi? Biasanya jasa agensi manapun tidak akan sanggup menaikkan SEO dalam waktu yang sangat singkat. Karena semakin tinggi tingkat pencarian kata kunci yang ingin Anda optimasikan maka tingkat kesulitan juga semakin tinggi pula. Waktu yang dibutuhkan untuk optimasi SEO minimal 2 kata kunci potensial akan memakan waktu kurang lebih 3 bulan. Harga sudah dipastikan tidak murah.
Atau Anda akan memilih media promosi yang sudah terbukti tinggi jumlah pengunjungnya? Pilihlah media promosi tour travel untuk bisa mendongkrak pengunjung ke laman website personal Anda. Anda harus memastikan bahwa pengunjung dari media promosi tersebut tinggi. Seperti pada portal www.Indonesia-tourism.com dengan jumlah pengunjung 6juta hits perbulan. Pengunjung website ini diperoleh dari pencarian original (SEO), jadi bukan dari pencarian berbayar.

Sumber: https://www.similarweb.com/website/indonesia-tourism.com#search

Harga yang ditawarkan relatif murah, disediakan juga artikel seluruh tempat wisata dari setiap provinsi di Indonesia. Portal ini disediakan khusus untuk Anda tour travel agents yang ingin menaikkan traffic atau pengunjung. Disediakan juga kiosk pada bandara Juanda Surabaya untuk memudahkan akses tempat wisata provinsi Jawa Timur atau Anda bisa mengakses langsung secara online di www.eastjava.com .Letak kantor pusat Indonesia-tourism berada di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Sedangkan kantor cabang terletak di daerah Rungkut, Surabaya. Silakan klik tautan http://www.indonesia-tourism.com
Pilihlah dengan bijak


By: Ita Mahoni

No comments:

Post a Comment